Content

when writing the story of your life, don't let anyone else hold the pen

sungguh, saya kehabisan energi menulis

Wednesday 19 November 2008 - Filed under cerita bumijo

bagaimana cara meyakinkan dia ya.

iya, meyakinkan bahwa saya tak sedang mencandu menulis saat ini. dua belas jam menghadapi komputer, sekarang terasa letih. selebihnya, lelah yang tak berkesudahan.

saya ingin meramu kata, meraciknya menjadi sebuah jamuan yang menyenangkan. seperti pizza, saya ingin membikinnya dengan dengan topping irisan daging sapi, cacahan paprika dan keju mozarella.

tapi saya sedang tak bisa. saya capek.

Tagged: »

2008-11-19  »  Femi Adi

Talkback

  1. tentangrifai
    21 November 2008 @ 12:04 am

    waoow, seorang ‘femi’ bisa letih menulis… bener2x peristiwa bersejarah nihh .. :)

    tapi kalo udah letih yaa manusiawi juga sihh..

    wahh bakalan sepi nihh postingan mba femi.. semoga cepet bugar lagi dahh mba..