2005-12-31 ::
femi adi soempeno //
ragam cuatan
selamat tahun baru
dear 2005, terima kasih ya. saya sudah melaluimu selama 365 hari ini. kamu sudah menggurat banyak kisah untuk saya. kisah sedih. gembira. harap. asa. cemas. rindu. dendam. bingung. panik. cinta. benci. semuanya membaur. saya ingin kamu tahu, bahwa saya bahagia melewati 2005 ini. ada yang datang. tengok, mister watermelon menghampiri saya kembali tahun ini. ia […]
Comments Off »
Read the rest
seseorang menghujani saya dengan beragam pertanyaan. apa yang terindah dalam hidupmu, fe? yang terindah dalam hidup saya adalah mengenal begitu banyak orang dan hidup dari satu deadline ke deadline yang lain. pernah nggak terpikir bahwa saya bahagia bisa mengenalmu? menjabat tangan dengan hangat, saling bertukar nama dan nomer telepon, adalah hal yang menakjubkan. dunia menjadi […]
Comments Off »
Read the rest
2004-10-21 ::
Femi Adi //
friends from heaven
besok …
besok aku akan bangun pagi-pagi dan luluran. sudah lama aku tidak luluran. hmmmh … aku memang bukan pelulur yang baik, artinya, aku ngga begitu detil merawat tubuh hingga ‘sampe segitunya’. merawat sih merawat lah yawww … tapi karena aktivitas dan kesibukan, manicure dan pedicure selalu terlawatkan. aku akan luluran besok. tadi menengok satu tube sari […]
Comments Off »
Read the rest