2006-04-29 ::
femi adi soempeno //
weekend escape
selamat datang di bali
kaki saya sudah menginjak pulau dewata, barusaja. harum bunga kamboja dan gendhing bali menggelitik indera, membuat hati ini tak pernah berhenti mencintai bali. gelap sudah menyulap bali yang eksotis menjadi kehitaman. selamat datang di bali.
Comments Off »
Read the rest
2006-04-28 ::
femi adi soempeno //
cerita cinta
gara-gara saya?
baru saja saya bertemu dengan teman lama. ehm … maksutnya, pacar lama. lelaki dengan suara yang bersahaja, apa kabar? selarik pesan mendarat di meja saya. dia mengajak saya kongko. tumben. tak biasanya dia begini. sudah sejak kapan ya? humm … rasanya sudah lama, lamaaaa sekali. sejak menjelang bulan puasa, tahun lalu. pada perjumpaan terahir saya […]
Comments Off »
Read the rest
2006-04-25 ::
femi adi soempeno //
kegemaran
tangan saya punya mata
sudah empat belas tahun saya menarikan jemari saya di atas keyboard. iya, ternyata sudah se-lama itu saya menulis. awalnya, hanya dimulai dari ke-iri-an saya terhadap kakak saya yang gemar menulis. kemudian, saya nggak mau kalah. saya juga harus bisa menulis. dan, saya mencoba untuk menulis. di usia 12 tahun, saya sudah memajang nama saya dikoran. […]
Comments Off »
Read the rest
2006-04-25 ::
femi adi soempeno //
cerita cinta + friends from heaven
hallo …
hallo, apa kabar kamu di ujung sana? pagi sebentar lagi menjemput. kamu ada di mana? sebersit tanya ada di kepala saya. kalau boleh menebak-nebak, kamu tak di rumah malam ini. tapi, ada di mana? kalau masih lembur di kantor, ya tak apa. bukan, bukannya saya mau menjadi tukang sensus bagi kamu. tapi hanya ingin menyapa […]
Comments Off »
Read the rest