saya ingin mengibaratkan diri saya seperti motor bebek 100cc. maka kecepatan maksimal dan rasional yang bisa saya tempuh adalah antara 60-65 km per jam. kecepatan itu tidak terlalu norak, tetapi pas. di jalan lurus, dia akan melibas sepeda dan tukang becak. sementara di tikungan tajam, dia tidak akan terpeleset. di jalanan yang menurun, dia tidak […]
Comments Off »
Read the rest
bangun pagi, badan saya ada di kasur, bersama dengan dua kerabat dekat, deon dan dodit. usai liputan semalaman, saya sengaja menumpang merebahkan badan di radio dalam. rencananya, pagi ini saya bertemu janji dengan teman saya yang baru tiba dari kamboja. dua kasur pun di share untuk tiga orang: saya, dodid dan deon. umpek-umpekan. tetapi agaknya […]
Comments Off »
Read the rest
Es krim ragusa Jalan Veteran, Gambir, Jakarta, atau Carrefour-Harmoni Panther merah milik mas pringgo terparkir sempurna di bahu jalan di jalan veteran. Lidah kami sudah tak sabar dibubuhi dengan dinginnya es krim ragusa. Jika dilihat dari penampilan fisik bangunannya, kedai es krim ini sangat sederhana. Ia berupa bangunan tua berbentuk memanjang yang terletak di Jalan […]
2 comments »
Read the rest
saat saya mengeluhkan energi saya yang habis, saat itu saya hanya bisa terpekur, berusaha menghirup udara diluar dinding ruangan di ruang redaksi dan rumah sewa. selebihnya, saya menceriakan hari saya dengan berjumpa banyak orang dan menguping musik yang berdentam-dentum. tetapi, seorang teman, seorang abang, seorang bos, seorang redaktur, membocori saya rahasia agar tidak kehabisan energi. […]
Comments Off »
Read the rest