dola, anggie. terima kasih. saya mengenal keduanya secara tidak sengaja, dan kemudian meyakininya sebagai teman yang menyenangkan, lebih dari sekadar sumber yang baik hati meracik english breakfast untuk saya. saya mendapati keduanya sebagai si empunya koffie huis yang terletak di bilangan kemang, jakarta selatan. kedai kopinya sungguh ingin kembali ke khittah *ceileee bahasanyeee* sebagai sebuah […]
Comments Off »
Read the rest
saya menunggunya. iya, saya menunggu kolega dari pabrik kata-kata ini. kami membikn temu janji di mc donald di bilangan kemang; saya berangkat dari TB simatupang, sementara dia berangkat dari bilangan tebet. satu jam lewat, dan batang hidungnya belum muncul juga. dan saya berbincang dengan tukang penjual gorengan yang menepikan gerobak mininya di depan md donald. […]
Comments Off »
Read the rest
saat french wine itu mengaduk perut, saya selalu ingin merevisi cetak biru tingkah laku saya. malam semakin tua. dentingan gelas berbentuk lengkungan cawan semakin memanjakan gulita. semua orang bertukar kisah. jatuh cinta. pekerjaan. mimpi. jatuh. kecemasan. rasa letih. kerinduan. asa. harap. perselingkuhan. patah hati. wine. sesekali keluar gelak sumringah. sesekali pula saling diam dalam hening […]
Comments Off »
Read the rest
saya mengamati kartu yang ada di tangan saya. disana tertera: Klub Wine, temporary Klub wine membership card. Vin+ wine & more, Jl. Kemang raya 45B Jakarta 12730 telp: 62 21 7179 2577 fax: 62 21 7179 2723. di balik kartu itu, tertulis nama saya: ms femi adi soempeno. mmm, sebuah hadiah kecil bagi diri sendiri. […]
Comments Off »
Read the rest