jejalin ini indah. pertemanan yang terhubung hanya dari kabel hitam dan satelit di angkasa. layar komputer mengantarkan ucapan selamat pagi. catelan hitam di kuping dan di ujung mulut menyuarakan ucapan selamat malam. jauh. jauh sekali. 7198 miles jauhnya. nyatanya, kami berteman baik. sangat baik. rencana pernikahannya dengan perempuan manis asal jakarta batal. investasi kecil-kecilan di […]
Comments Off »
Read the rest
saya meneruskan pesan dan gambar yang dikirim oleh teman saya melalui email. gambar itu tentang ‘pohon nakal’. humm, sebenernya mereka mungkin nggak berniat nakal. tapi senyatanya gambar 7 pohon itu menunjukkan bentuk bagian tubuh manusia. seperti, penis, pantat, tubuh yang seksi. secara alamiah pohon itu membentuk badannya sendiri. seratnya tampak kokoh untuk menyangga batang hingga […]
6 comments »
Read the rest
2007-07-05 ::
femi adi soempeno //
kubikel
soulmate
saya ingat betul, bagaimana rasanya menulis soal reksadana, obligasi, saham, dll. sebuah malam di pojok kubikel, saya menghabiskan malam di depan komputer dan laptop. dua hari berikutnya adalah deadline untuk edisi khusus investasi soal keranjang-kranjang investasi. perut saya mual. rasanya mau muntah. saya stress dengan istilah yang tidak saya pahami dan tidak saya mengerti. dan […]
2 comments »
Read the rest
saya dikejutkan oleh pesan pendek yang saya terima pagi ini. paolo jatuh dari meja tempat dia biasa didandani oleh yani, mamanya. namanya paolo. persisnya, paolo maldini mardjati sunu. “aku nggak akan mengharuskan dia menjadi pemain bola atau orang yang besar dan sangat hebat. aku hanya mengambil spirit yang muncul dari paolo maldini dengan karakter dan […]
1 comment »
Read the rest